Labels

Mengatasi Windows Error (Generic Host Process Win32)

Mengatasi Windows Error (Generic Host Process Win32)

Pada Saat kita sedang surfing internet dan tiba-tiba kita di kejutkan sebuah pesan error yang berbunyi “Generic Host Process for Win32 Services has encountered a problem and needs to close. We are sorry for the inconvenience.”
win32error
wah pasti capek sekali nih harus merestart terus…….. sebenar nya ada P3K dala hal ini yaitu
pertama tama kita harus membackup sistem registri kita ini dikarenakan jika ada kesalahan bisa kita balikan kembali, oke tanpa membuang waktu lagi mari kita mulai
[BACKUP REGISTRY DULU]
Menutup Port 445:
1. Start Registry Editor (Regedit.exe) dengan meng-klik Start menu, kemudian klik Run.
2. Pada kotak kecil yang terbuka, ketik: regedit kemudian klik OK. Registry Editor sekarang terbuka.
3. Carilah registry berikut:
HKEY_LOCAL_MACHINE\System\CurrentControlSet\Services\NetBT\Parameters
Di bagian kanan window carilah opsi yg bernamaTransportBindName.
Dobel klik angka tersebut, kemudian delete default value, sehingga menjadi kosong (blank value).
Menutup Port 135:
1. Kemudian Anda harus mencari kunci berikut:
HKEY_LOCAL_MACHINE\Software\Microsoft\OLE
2. Anda akan melihat sebuah String Value yang bernama:EnableDCOM
Set-lah value ke: N (biasanya tertulis Y)
3. Tutuplah Registry Editor. Restart-lah komputer Anda.
Perhatian: Sebelum melakukan perubahan pada registry tersebut, sebaiknya dibackup terlebih dahulu, karena ada dampak dari perubahan registry tersebut, seperti koneksi LAN tidak tersambung, tidak bisa printer sering,dlsb.
Komentar Facebook
Komentar Blogger

Posting Komentar



:)) :)] ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} ~x( :-t b-( :-L x( =))

Silahkan Tinggalkan Komentar DI blog Ini..!!
Jangan Menulis Komentar Mengandung
SPAM, SARA, PORNO Atau KATA KASAR..!!!

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

New Comment

Top Link

 
top down
SARAN : Gunakan Browser Google Chrome / Mozilla Firefox Untuk Mengakses Blog Ini, Dan Jangan Lupa Tinggalkan Komentar Dan Beri Tanda G+ Yang Ada Pada Setiap Posting_Terimakasih Atas Kunjungannya